Program life style setiap harinya membahas topik yang berbeda, ada karier, tren, kesehatan, tips dan travelling. CDS Mania bisa ikutan Request lagu tanpa salam-salam pada Jam 11.00, dan penyiar tetap memberikan informasi sesuai topik setiap harinya.
- Hari : Senin s/d Sabtu
- Jam : 11.00 s/d 15.00 WIB
- Lagu : Playlist & Request
- Host : Announcer on schedule
LEAVE A COMMENT